Minggu, 27 Oktober 2013

Workshop PKn 2013

Hari senin, 28 Oktober 2013 bertempat di SMP Negeri 34 Purworejo, MGMP Pendidikan Kewarganegaraan SMP Kabupaten Purworejo memulai kegiatan Workshop Pengembangan Karier PTK Dikdas melalui MGMP. Peserta diikuti oleh guru mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan baik negeri maupun swasta
Foto kegiatan :








 
JADWAL KEGIATAN
WORKSHOP PENGEMBANGAN KARIER PTK DIKDAS MGMP PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SMP
TAHUN 2013

No. Pukul Kegiatan Penyaji
1. Hari: Senin, tanggal: 28 Oktoberr 2013, Pertemuan I
  07.30 – 08.15 Pembukaan Panitia
  08.15 – 09.00 Kebijakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
  09.00 – 09.45 PKG Putut Hartono, S.Pd.
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 PKG Putut Hartono, S.Pd.
  10.45 – 11.30 PKG Putut Hartono, S.Pd.
2. Hari: Senin, tanggal: 28 Oktober 2013, Pertemuan II
  13.00 – 13.45 PKG Putut Hartono, S.Pd.
  13.45 – 14.30 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  14.30 – 15.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  16.15 – 17.00 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
3. Hari: Senin, tanggal:4 Nopember 2013, Pertemuan III
  07.30 – 08.15 PKB Sutarto, S.Pd.
  08.15 – 09.00 Perubahan Mindset Slamet Raharjo, S.Pd.
  09.00 – 09.45 Rasional dan Perubahan Kurikulum Slamet Raharjo, S.Pd.
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 SKL, KI dan KD Slamet Raharjo, S.Pd.
  10.45 – 11.30 SKL, KI dan KD Slamet Raharjo, S.Pd.
4. Hari: Senin, tanggal: 4 Nopember 2013, Pertemuan IV
  13.00 – 13.45 Konsep Pembelajaran Scientific Slamet Raharjo, S.Pd.
  13.45 – 14.30 Konsep Pembelajaran Scientific Slamet Raharjo, S.Pd.
  14.30 – 15.15 PKB Sutarto, S.Pd.
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 PKB Sutarto, S.Pd.
  16.15 – 17.00 PKB Sutarto, S.Pd.
5. Hari: Senin, tanggal: 11 Nopember 2013, Pertemuan V
  07.30 – 08.15 Metode Pembelajaran Slamet Raharjo, S.Pd.
  08.15 – 09.00 Metode Pembelajaran Slamet Raharjo, S.Pd.
  09.00 – 09.45 Konsep Penilaian Autentik Slamet Raharjo, S.Pd.
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 Konsep Penilaian Autentik Slamet Raharjo, S.Pd.
  10.45 – 11.30 Merancang RPP Slamet Raharjo, S.Pd.
6. Hari: Senin, tanggal: 11 Nopember 2013, Pertemuan VI
  13.00 – 13.45 Merancang RPP Slamet Raharjo, S.Pd.
  13.45 – 14.30 Merancang RPP Tim / Panitia
  14.30 – 15.15 Merancang RPP Tim / Panitia
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  16.15 – 17.00 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
7. Hari: Senin, tanggal: 18 Nopember 2013, Pertemuan VII
  07.30 – 08.15 PKB Sutarto, S.Pd.
  08.15 – 09.00 PKG Putut Hartono, S.Pd.
  09.00 – 09.45 PKG Putut Hartono, S.Pd.
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 PKG Putut Hartono, S.Pd.
  10.45 – 11.30 PKG Putut Hartono, S.Pd.
8. Hari: Senin, tanggal: 18 Nopember 2013, Pertemuan VIII
  13.00 – 13.45 PKB Sutarto, S.Pd.
  13.45 – 14.30 PKB Sutarto, S.Pd.
  14.30 – 15.15 PKB Sutarto, S.Pd.
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  16.15 – 17.00 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
9. Hari: Senin, tanggal: 25 Nopember 2013, Pertemuan IX
  07.30 – 08.15 Merancang RPP Tim / Panitia
  08.15 – 09.00 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  09.00 – 09.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  10.45 – 11.30 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
10. Hari: Senin, tanggal: 25 Nopember 2013, Pertemuan X
  13.00 – 13.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  13.45 – 14.30 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  14.30 – 15.15 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 Merancang RPP Tim / Panitia
  16.15 – 17.00 Merancang RPP Tim / Panitia
11. Hari: Senin, tanggal: 2 Desember 2013, Pertemuan XI
  07.30 – 08.15 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  08.15 – 09.00 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  09.00 – 09.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  10.45 – 11.30 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
12. Hari: Senin, tanggal: 2 Desember 2013, Pertemuan XII
  13.00 – 13.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  13.45 – 14.30 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  14.30 – 15.15 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 Merancang RPP Tim / Panitia
  16.15 – 17.00 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
13. Hari: Senin, tanggal: 16 Desember 2013, Pertemuan XIII
  07.30 – 08.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  08.15 – 09.00 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  09.00 – 09.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  10.45 – 11.30 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
14. Hari: Senin, tanggal: 16 Desember 2013, Pertemuan XIV
  13.00 – 13.45 Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Drs. Sunaryo, M.Pd.
  13.45 – 14.30 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  14.30 – 15.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  16.15 – 17.00 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
15 Hari: Senin, tanggal: 30 Desember 2013, Pertemuan XIV
  07.30 – 08.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  08.15 – 09.00 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  09.00 – 09.45 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  09.45 – 10.00 Istirahat -
  10.00 – 10.45 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  10.45 – 11.30 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
16 Hari: Senin, tanggal: 30 Desember 2013, Pertemuan XVI
  13.00 – 13.45 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  13.45 – 14.30 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  14.30 – 15.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  15.15 – 15.30 Istirahat -
  15.30 – 16.15 Penyusunan Bahan Ajar Tim / Panitia
  16.15 – 17.00 Penutupan Tim / Panitia


Selasa, 08 Oktober 2013

Dokumen Foto Workshop 2012

Pembukaan Workshop PTK Dikdas 2012
Sambutan Koordinator Mapel PKn
Pengarahan Kadinas P & K Kab. Purworejo

Penyajian Materi dari Pengawas SMP

Penyajian Materi dari Nara Sumber Nikmah Nurbaity, M.Pd.

Penyajian Materi dari Nara Sumber Teguh Widodo, M.Pd.

PROPOSAL BANTUAN PENINGKATAN KARIER PTK SMP MELALUI MGMP SMP TAHUN 2013



BAB I
PENDAHULUAN

A.   Latar Belakang
Guru sebagai tenaga professional mempunyai tugas, fungsi, dan kedudukanyang sangat sentral dan strategis dalam penciptaan insan Indonesia yang cerdas, kompetitif, dan komprehensif. Oleh karena itu, profesi guru harus dikembangkan sebagai profesi yang bermartabat. Di satu sisi, pengembangan guru sebagai profesi memerlukan suatu sistem pembinaan dan pengembangan profesi guru secara terprogram dan berkelanjutan. Pada sisi lain, pembinaan guru sebagai profesi memerlukan pengembangan karir yang sesuai dengan kebutuhan. Artinya, pengembangan profesi dan karir guru khususnya, dan pengembangan karir guru pada umumnya sangat penting dan diperlukan untuk mendukung terwujudnya guru yang profesional.
Pengembangan keprofesian yang berkelanjutan adalah pengembangan kompetensi guru yang dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan, bertahap, dan berkelanjutan untuk meningkatkan profesionalitasnya. Pengembangan keprofesionalan dimaksud merupakan salah satu persyaratan yang wajib dipenuhi oleh guru untuk kenaikan pangkat/golongan dan jabatan setingkat lebih tinggi yang dalam konteks ini sangat erat kaitannya dengan pengembangan karir guru.
Agar guru dapat memenuhi angka kredit yang diwajibkan untuk pengusulan kenaikan pangkat/golongan dan jabatan setingkat lebih tinggi sebagaimana dipersyaratkan pada Permeneg PAN dan RB dimaksud, maka guru dituntut untuk meningkatkan profesionalitasnya secara terus menerus melalui berbagai upaya, antara lain melalui pendidikan, bimbingan teknis, workshop, pelatihan, pengembangan profesi, dan kegiatan pendukung lainnya, baik melalui kegiatan di dalam maupun di luar kelompok kerja. Melalui berbagai upaya tersebut diharapkan akan mendukung pengembangan karier guru yang mampu membangun dan merealisasikan target pembangunan pendidikan nasional.
Sampai saat ini, fakta objektif di lapangan menunjukkan kondisi lain. Eksistensi guru nasional cenderung kurang memuaskan. Hal demikian berakibat pada lambatnya peningkatan mutu pendidikan nasioal sehingga kurang mendukung terwujudnya sumber daya manusia (SDM) pembangunan nasional yang andal dan profesional. Akibatnya SDM nasional kurang mampu bersaing secara optimum, baik pada tataran nasional maupun internasional.
Sehubungan dengan itu, perlu peningkatan kompetensi, pengembangan profesionalitas, dan pengembangan karir guru nasional melalui berbagai daya dan upaya. Salah satunya yaitu melalui pemberdayaan kelompok kerja, khususnya musyawarah guru mata pelajaran (MGMP) untuk sekolah menengah pertama (SMP) di seluruh wilayah republik tercinta ini. Hal demikian karena secara empirik MGMP SMP tersebut telah menunjukkan partisipasi aktif untuk meningkatkan frekuensi, intensitas, motivasi, disiplin, dan tanggungjawab dalam pengembangan karier anggotanya secara efektif, efisien, dan berkelanjutan.
Secara empirik, pemberian bantuan dana kepada kelompok kerja guru, khususnya MGMP SMP, telah memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan mutu guru di tanah air. Pemberian bantuan dana kepada MGMP SMP tersebut telah mampu mendorong guru untuk mengembangkan kariernya secara proposional dan membanggakan.
Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar, Direktorat Pembinaan Pendidik Dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Dasar, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melaksanakan program pemberian dana bantuan peningkatan karier PTK SMP melalui MGMP SMP tahun 2013. Pemberian dana bantuan tersebut diharapkan dapat mendorong peningkatan partisipasi dan kontribusi MGMP SMP dalam pengembangan karier guru. Pada gilirannya, upaya tersebut diharapkan berdampak secara signifikan terhadap peningkatan mutu guru secara nasional, serta berimplikasi positif terhadap peningkatan mutu pendidikan menuju standar nasional pendidikan.
Untuk mewujudkan harapan-harapan tersebut di atas, MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo mengajukan Proposal Pemberian Dana Bantuan Peningkatan Karier PTK SMP melalui MGMP SMP Tahun 2013.

B.   Dasar Hukum
Dasar hukum yang digunakan sebagai acuan dalam penyusunan Proposal Pemberian Dana Bantuan Peningkatan Karier PTK SMP melalui MGMP SMP Tahun 2013 ini antara lain:
1.  Program Kerja MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo Periode Tahun 2012 – 2016;
2.  Pedoman Pemberian Dana Bantuan Peningkatan Karier PTK SMP melalui MGMP SMP Tahun 2013, Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Direktorat Pembinaan Pendidik Dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Dasar
Jakarta, 2013
3.  Rapat Pengurus MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo tanggal 4 Juli 2013 di SMP Negeri 34 Purworejo.

C.   Tujuan
Secara umum, pengajuan Proposal Pemberian Dana Bantuan Peningkatan Karier PTK SMP melalui MGMP SMP Tahun 2013 ini bertujuan untuk memperoleh bantuan dana guna meningkatkan kompetensi guru yang dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan, bertahap, dan berkelanjutan untuk meningkatkan profesionalitasnya, sehingga mampu membangun generasi muda yang bermartabat dan berbudaya, serta mampu berpartisipasi aktif dalam pembangunan nasional.
Secara khusus, bertujuan untuk memperoleh dana bantuan guna melaksanakan kegiatan workshop peningkatan karier PTK SMP, khususnya guru Pendidikan Kewarganegaraan SMP Negeri/Swasta di Kabupaten Purworejo.

D.   Sasaran
1.      Sasaran pengguna
Sasaran pengguna proposal pemberian dana bantuan peningkatan karier PTK SMP ini adalah Pengurus MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo untuk melaksanakan kegiatan workshop dengan bantuan dana pengembangan karier PTK SMP.
2.      Sasaran peserta kegiatan
Sasaran peserta kegiatan workshop yang dibiayai dengan dana bantuan peningkatan karier PTK SMP ini adalah guru Pendidikan Kewarganegaraan SMP Negeri/Swasta di Kabupaten Purworejo sejumlah: 30 orang.

E.   Hasil Yang Diharapkan
Hasil yang diharapkan dari pelaksanaan pemberian dana bantuan peningkatan karier PTK SMP ini adalah adanya 30 orang guru Pendidikan Kewarganegaraan SMP Negeri/Swasta di Kabupaten Purworejo yang:
1.  memiliki kesamaan persepsi dan komitmen yang tinggi untuk meningkatkan kariernya masing-masing sesuai dengan kebutuhan di sekolahnya;
2.  mampu meningkatkan motivasi, frekuensi, dan intensitas peningkatan kariernya  masing-masing di sekolahnya;
3.  mampu meningkatkan kariernya masing-masing sesuai dengan kebutuhan di sekolahnya.

F.    Manfaat
Proposal pemberian dana bantuan peningkatan karier PTK SMP ini diharapkan dapat dimanfaatkan oleh:
1.  Pengurus MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo sebagai acuan pelaksanaan kegiatan workshop yang dibiayai dengan dana bantuan peningkatan karier PTK SMP;
2.  Peserta kegiatan workshop yang dibiayai dengan dana bantuan peningkatan karier PTK SMP sebagai acuan untuk memiliki kesamaan persepsi dan komitmen yang tinggi untuk meningkan karirnya, mekatningkatkan motivasi, frekuensi, dan intensitas peningkatan kariernya, dan meningkatkan kariernya masing-masing sesuai dengan kebutuhan di sekolahnya.

G.   Dampak
Dampak dari pelaksanaan kegiatan workshop ini, antara lain:
1.  meningkatnya frekuensi, intensitas, dan kebermaknaan saling tukar pikiran dan pengalaman antar guru peserta kegiatan ini;
2.  meningkatnya profesionalitas guru peserta kegiatan ini yang dibuktikan melalui perubahan perilaku, kreativitas, dan inovasi dalam peningkatan karier;
3.  meningkatnya keberdayaan guru peserta kegiatan ini dalam peningkatan karier;
4.  meningkatnya perolehan angka kredit guru peserta kegiatan ini;
5.  meningkatnya kenaikan pangkat, golongan, ruang, dan jabatan fungsional guru peserta kegiatan ini;
6.  meningkatnya karier guru peserta kegiatan ini;
7.  meningkatnya kinerja guru peserta kegiatan ini;
8.  meningkatnya mutu dan kebermaknaan pembelajaran;
9.  meningkatnya mutu dan kebermaknaan pendidikan nasional;
10.      meningkatnya mutu dan kebermaknaan pembangunan nasional.
BAB II
DESKRIPSI HASIL PELAKSANAAN PROGRAM DAN KEGIATAN MGMP SELAMA SATU TAHUN TERAKHIR


A.     Rekapitulasi Dan Deskripsi Program Satu Tahun Terakhir
Workshop Pengembangan Karir PTK Dikdas: MGMP Pendidikan Kewarganegaraan SMP Kabupaten Purworejo
a.  Hari/tanggal  : Setiap Senin, 19 Juni s.d. 7 Agustus 2012
b.  Waktu             : 07.30 – 17.00
c.   Tempat                       : SMP Negeri 11 Purworejo
d.      Materi                      : 1)  Penyusunan Bahan Ajar (Silabus, Program Tahunan, Program Semester, RPP, Soal, Diktat)
2)    Penulisan Artikel Jurnal
3)    Penulisan Artikel Karya Ilmiah Populer
B.     Rincian Pengeluaran Dana Satu Tahun Terakhir
1.    Workshop Pengembangan Karir PTK Dikdas: MGMP Pendidikan Kewarganegaraan SMP Kabupaten Purworejo
a.    Penerimaan                                                        : Rp   28.000.000,00
b.    Pengeluaran:
1)   Persiapan                                                      : Rp     1.161.500,00
2) Pelaksanaan Kegiatan                                : Rp   25.538.500,00
3) Pelaporan                                                       :Rp .       789.500,00
4) Publikasi Ilmiah                                             : Rp        502.000,00
Total Pengeluaran                                             : Rp   28.000.000,00
C.    Bukti Hasil Pelaksanaan Program
1.    Workshop Pengembangan Karir PTK Dikdas: MGMP Pendidikan Kewarganegaraan SMP Kabupaten Purworejo
a.    Laporan Pelaksanaan Pemberian Bantuan Dana Pengembangan Karir PTK Dikdas: MGMP SMP: 1. Laporan Fisik dan 2. Laporan Keuangan.
b.    Foto Kegiatan.
BAB III
RENCANA PELAKSANAAN PROGRAM

A.     Program
1.  Latar Belakang
Sampai saat ini, fakta objektif di lapangan menunjukkan bahwa eksistensi guru nasional cenderung kurang memuaskan. Hal demikian berakibat pada lambatnya peningkatan mutu pendidikan nasioal sehingga kurang mendukung terwujudnya sumber daya manusia (SDM) pembangunan nasional yang andal dan professional. Akibatnya SDM nasional kurang mampu bersaing secara optimum, baik pada tataran nasional maupun internasional.
Sehubungan dengan itu, perlu peningkatan kompetensi, pengembangan profesionalitas, dan pengembangan karir guru nasional melalui berbagai daya dan upaya. Salah satunya yaitu melalui pemberdayaan kelompok kerja, khususnya musyawarah guru mata pelajaran (MGMP) untuk sekolah menengah pertama (SMP) di seluruh wilayah republik tercinta ini. Hal demikian karena secara empirik MGMP SMP tersebut telah menunjukkan partisipasi aktif untuk meningkatkan frekuensi, intensitas, motivasi, disiplin, dan tanggungjawab dalam pengembangan karir anggotanya secara efektif, efisien, dan berkelanjutan.
Secara empirik, pemberian bantuan dana kepada kelompok kerja guru, khususnya MGMP SMP, telah memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan mutu guru di tanah air. Pemberian bantuan dana kepada MGMP SMP tersebut telah mampu mendorong guru untuk meningkatkan kariernya secara proporsional dan membanggakan.
Pemberian bantuan dana kepada kelompok kerja guru, khususnya MGMP SMPPendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo akan digunakan untuk kegiatan workshop peningkatan karier guru, yang meliputi: Konsep dan Program Implementasi Kurikulum 2013, Pengembangan Diri, Publikasi Ilmiah, dan Karya Inovatif. Pengembangan diri yang sesuai dengan kebutuhan guru anggota MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo adalah kegiatan yang dilakukan oleh guru untuk meningkatkan keprofesionalannya dan sekaligus dapat digunakan untuk perolehan angka kredit dalam rangka pengembangan karier, kenaikan pangkat / jabatannya. Sedangkan penulisan publikasi ilmiah yang dipilih adalah: Penulisan Hasil Penelitian.
2.    Tujuan
Kegiatan workshop yang dibiayai dengan dana bantuan peningkatan karier PTK SMP, khususnya untuk guru SMP Negeri/Swasta di Kabupaten Purworejo ini bertujuan agar:
a.    guru mampu memahami Konsep dan Program Implementasi Kurikulum 2013;
b.    guru mampu meningkatkan Pengembangan Diri yang sesuai dengan kebutuhan guru anggota MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo;
c.    guru mampu menulis hasil penelitian dengan baik dan benar.
d.    guru mampu menulis presentasi pada forum ilmiah dengan baik dan benar.
3.    Sasaran
Sasaran peserta kegiatan workshop ini adalah guru Pendidikan Kewarganegaraan SMP Negeri/Swasta Kabupaten Purworejo sejumlah: 30 orang.
4.    Hasil Yang Diharapkan
Hasil yang diharapkan dari pelaksanaan kegiatan workshop ini adalah adanya 30 orang guru Pendidikan Kewarganegaraan SMP Negeri/Swasta di Kabupaten Purworejo yang mampu menghasilkan:
a.    Konsep dan Program Implementasi Kurikulum 2013;
b.    Pengembangan diri yang sesuai dengan kondisi sekolah masing-masing;
c.    Laporan Hasil Penelitian dengan baik dan benar;
d.     Artikel presentasi pada forum ilmiah dengan baik dan benar.
5.    Manfaat
Kegiatan workshop yang dibiayai dengan dana bantuan peningkatan karier PTK SMP ini diharapkan dapat dimanfaatkan oleh:
a.  Pengurus MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan Kabupaten Purworejo sebagai wadah berkumpulnya anggota MGMP SMP Pendidikan Kewarganegaraan untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman, dan pengembangan kariernya;
b.  Peserta kegiatan workshop untuk meningkatkan kariernya, meningkatkan motivasi, frekuensi, dan intensitas pengembangan karirnya, dan meningkatkan pengembangan karirnya masing-masing sesuai dengan kebutuhan di sekolahnya.
6.    Dampak
Dampak dari pelaksanaan kegiatan workshop yang dibiayai dengan bantuan dana pengembangan karir PTK SMP ini, antara lain:
a.    meningkatnya frekuensi, intensitas, dan kebermaknaan saling tukar pikiran dan pengalaman antar guru peserta kegiatan ini;
b.    meningkatnya profesionalitas guru peserta kegiatan ini yang dibuktikan melalui perubahan perilaku, kreativitas, dan inovasi dalam peningkatan karier;
c.    meningkatnya keberdayaan guru peserta kegiatan ini dalam peningkatan karier;
d.    meningkatnya perolehan angka kredit guru peserta kegiatan ini;
e.    meningkatnya kenaikan pangkat, golongan, ruang, dan jabatan fungsional guru peserta kegiatan ini;
f.     meningkatnya karier guru peserta kegiatan ini;
g.    meningkatnya kinerja guru peserta kegiatan ini;
h.    meningkatnya mutu dan kebermaknaan pembelajaran;
i.      meningkatnya mutu dan kebermaknaan pendidikan nasional;
j.      meningkatnya mutu dan kebermaknaan pembangunan nasional.

7.    Pelaksanaan
Kegiatan workshop yang dibiayai dengan dana bantuan peningkatan karier PTK SMP ini dilaksanakan dengan pola 80 jam pelajaran, selama 16 pertemuan, selama 8 minggu setiap hari Senin (8 hari). Setiap hari 2 pertemuan, setiap pertemuan selama 5 jam pelajaran. Setiap jam pelajaran selama 45 menit.

Jadwal Kegiatan:
No
Kegiatan
Pelaksanaan Pada Bulan
Juli 2013
Agustus 2013
September 2013
Oktober 2013
Nov. 2013
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
1
Penyusunan Proposal
X
X














2
Pengiriman Proposal


X













3
Seleksi Proposal



X
X











4
Pengumuman Hasil Seleksi Proposal





X
X









5
Pelaksanaan Program dan Kegiatan






X
X
X
X
X
X
X
X


6
Monetoring dan Evaluasi






X
X
X
X
X
X
X
X


7
Diseminasi Hasil Akhir atau Seminar







X
X
X
X
X
X
X


8
Laporan







X
X
X
X
X
X
X
X
X

8.    Metode
Metode yang digunakan selama workshop yang dibiayai dengan dana bantuan peningkatan karier PTK SMP ini:
a.     Ceramah;
b.     Demonstrasi;
c.      Diskusi;
d.     Tanya jawab;
e.     Pemberian Tugas;
f.       Observasi;
g.     Presentasi;
h.     dan lain-lain.
9.    Struktur Program
No.
Mata Workshop
Jam
1.
Pertemuan Pertama, Tahap I: 5 Jam
Pengenalan Kurikulum 2013
5
2.
Pertemuan Kedua, Tahap II: 5 Jam
Paparan Pengembangan Karier PTK SMP, yang meliputi: Pengembangan Diri, Publikasi Ilmiah, dan Karya Inovatif
5
3.
Pertemuan Keduabelas, Tahap III: 5 Jam
Paparan, Identifikasi dan Perumusan Masalah Penyusunan Bahan Ajar
5
4.
Pertemuan Ketigabelas, Tahap IV: 5 Jam
 Penyusunan Draf Penyusunan Bahan Ajar
5
5.
Pertemuan Keempatbelas, Tahap V: 5 Jam
Asistensi dan Penyempurnaan Draf Penyusunan Bahan Ajar
5
6.
Pertemuan Kelimabelas, Tahap XV: 5 Jam
Review Draf dan Finalisasi Penyusunan Bahan Ajar
5
7.
Pertemuan Keenambelas, Tahap XVI: 5 Jam
Presentasi Penyusunan Bahan Ajar
5
8.
Pertemuan Ketiga, Tahap V: 5 Jam
Kegiatan Identifikasi, Perumusan Masalah, dan Penyusunan Draf Proposal Pengembangan Karier PTK SMP: Penulisan Hasil Penelitian Tindakan Kelas
5
9.
Pertemuan Keempat, Tahap VI: 5 Jam
Asistensi dan Penyempurnaan Draf Proposal Pengembangan Karier PTK SMP: Penulisan Hasil Penelitian; dan Penyusunan dan Asistensi Penyusunan Instrumen
5
10.
Pertemuan Kelima, Tahap VII: 5 Jam
Validasi dan Perbaikan Instrumen; Pengumpulan Data.
5
11.
Pertemuan Keenam, Tahap VIII: 5 Jam
Pengumpulan, Entry Data
5
12.
Pertemuan Ketujuh, Tahap IX: 5 Jam
Pengolahan dan Asistensi Pengolahan (Analisis dan
I nterpretasi) Data
5
13.
Pertemuan Kedelapan,Tahap X: 5 Jam
Penyusunan Draf Laporan
5
14.
Pertemuan Kesembilan, Tahap XI: 5 Jam
Penyusunan Laporan, Asistensi Penyusunan Laporan, dan Seminar
5
15.
Pertemuan Kesepuluh, Tahap XII: 5 Jam
Bimbingan Perbaikan dan Finalisasi Laporan
5
16.
Pertemuan Kesebelas, Tahap XIII: 5 Jam
Asistensi, Finalisasi, dan Presentasi
5

Jumlah
80





10. Silabus
Kompetensi
Materi
Indikator
Pengalaman Belajar
Alokasi waktu
Peserta da-pat meingkat-kan profe-sionalitas-nya mela-lui: pengenalan kurikulum 2013, pengem-bangan diri, penulisan publikasi
1.  Pengenalan Kurikulum 2013







Peserta dapat:
1.  mengenali Kurikulum 2013.
2.  memahami Konsep Kurikulum 2013.
3.  memahami program implement-tasi Kuriku-lum 2013.
Paparan pe-nyaji tentang :
1. Pengenalan Kurikulum 2013.
2.  konsep Kurikulum 2013.

3.  program implement-tasi Kuriku-lum 2013.
5 jam pelajaran
ilmiah, dan karya inovatif.
2.    Paparan Pengembangan Diri, Publikasi Ilmiah, dan Karya Inovatif
Peserta dapat me-mahami tentang:
1.  Pengem-bangan Diri,.
2.  Publikasi Ilmi-ah.
3.  Karya Inovatif.
Paparan pe-nyaji tentang:

1.    Pengem-bangan Diri.
2.    Publikasi Ilmiah.
3.    Karya Inovatif



5 jam pelajaran

3.       Paparan Penyusun-an Bahan Ajar
Peserta dapat me-mahami tentang Penyusunan Bahan Ajar.
Paparan pe-nyaji tentang Penyusunan Bahan Ajar.

5 jam pelajaran

4.       Penyusun-an Draf Penyusun-an Bahan Ajar
Peserta dapat menyusun Draf Penyu-sunan Bahan Ajar
Peserta me-nyusun Draf Penyu-sunan Bahan Ajar
5 jam pelajaran

5.       Asistensi dan Pe-nyempur-naan Draf Penyusun-an Bahan Ajar
Peserta da-pat melaku-kan:
1.       Asistensi Penyusunan Draf Penyusun-an Bahan Ajar
2.    Penyem-purnaan Draf Penyusun-an Bahan

Peserta  me-lakukan:

1.       Asistensi Penyusunan Draf Penyusun-an Bahan Ajar
2.    Penyem-purnaan Draf Penyusun-an Bahan



5 jam pelajaran

6.       Review Draf dan Finalisasi Penyusun-an Bahan Ajar
Peserta da-pat melaku-kan:
1.    Review Draf Pe-nyusunan Bahan Ajar
2.    Finalisasi Penyusun-an Bahan Ajar
Peserta me-lakukan:

1.    Review Draf Pe-nyusunan Bahan Ajar
2.    Finalisasi Penyusun-an Bahan Ajar
5 jam pelajaran

7.       Presentasi Penyusun-an Bahan Ajar
Peserta dapat me-lakukan Pre-sentasi Pe-nyusunan Bahan Ajar
Peserta me-lakukan Pre-sentasi Pe-nyusunan Bahan Ajar
5 jam pelajaran

8.  Identifikasi, Perumusan Masalah, dan Penyu-sunan Draf Proposal Pengem-bangan
Peserta dapat:
1.  mengidentifikasi masalah.
2.  merumus-kan masalah.
Peserta:

1.  mengidentifikasi masalah.
2. merumus-kan masalah.
5 jam pelajaran

Karier PTK SMP: Pe-nulisan Hasil Pe-nelitian Tindakan Kelas
3.  menyusun draf propo-sal Penu-lisan Hasil Penelitian Tindakan Kelas.
3. menyusun draf propo-sal Penu-lisan Hasil Penelitian Tindakan Kelas.


9.    Asistensi dan Pe-nyempur-naan Draf Proposal; dan Penyu-sunan dan  Asistensi Penyusun-an Instru-men
Peserta da-pat melaku-kan:
1.   Asistensi Draf Pro-posal.
2.   Penyem-purnaan Draf Pro-posal.
3.   Penyusun-an Instru-men
4.   Asistensi Penyusun-an Instru-men
Peserta me-lakukan:

1.   Asistensi Draf Pro-posal.
2.   Penyem-purnaan Draf Pro-posal.
3.   Penyusun-an Instru-men
4.   Asistensi Penyusun-an Instru-men




5 jam pelajaran

10.   Validasi dan Perbaikan Instrumen; Pengumpulan Data
Peserta da-pat melaku-kan:
1.   validasi Instrumen
2.   perbaikan instrumen
3.   pengum-pulan da-ta
Peserta  me-lakukan:

1.   validasi Instrumen
2.   perbaikan instrumen
3.   pengum-pulan da-ta
5 jam pelajaran

11.     Pengumpulan, Entry Data
Peserta da-pat melaku-kan:
1.   Pengum-pulan data
2.   Entry data
Peserta me-lakukan:

1.   Pengum-pulan data
2.   Entry data
5 jam pelajaran

12.     Pengolahan dan Asisten-si Pengolah-an (Analisis dan Inter-pretasi) Data
Peserta da-pat melaku-kan:
1.   pengolah-an data.
2.   asistensi pengolah-an data.
Peserta me-lakukan:

1.   pengolah-an data.
2.   asistensi pengolah-an data.
5 jam pelajaran

13.     Penyusun-an Draf Laporan
1.    Peserta dapat menyu-sun draf laporan.
1.    Peserta menyu-sun draf laporan.
5 jam pelajaran

14.      Penyusun-an Laporan, Asistensi Penyusun-an Laporan, dan Seminar



Peserta da-pat melaku-kan:
1.   penyusunan lapor-an.
2.   Asistensi penyusunan lapor-an.
3.   Seminar.
Peserta me-lakukan:

1.   penyusunan lapor-an.
2.   Asistensi penyusunan lapor-an.
3.   Seminar.
5 jam pelajaran

15.      Bimbingan Perbaikan dan Finalisasi Laporan
Peserta da-pat melaku-kan:
1.    bimbing-an perba-ikan laporan
2.    finalisasi laporan.
Peserta  me-lakukan:

1.    bimbing-an perba-ikan laporan
2.    finalisasi laporan.
5 jam pelajaran

16.      Asistensi, Finalisasi, dan Presentasi
Peserta da-pat melaku-kan:
1.    asistensi
2.    finalisasi
3.    presentasi
Peserta  me-lakukan:

1.    asistensi
2.    finalisasi
3.    presentasi
5 jam pelajaran
11. Tempat dan Waktu
Tempat          : Aula SMP Negeri 34 Purworejo
Hari                : Setiap hari Senin
Tanggal        : 2 September 2013 sampai dengan 28 Oktober 2013
Jam                : 07.30 – 11.30 (pertemuan pertama)
                         13.00 – 17.00 (pertemuan kedua)
12. Peserta
Guru Pendidikan Kewarganegaraan SMP Negeri/swasta di Kabupaten Purworejo sejumlah 30 orang, terdiri dari:
a.    SMP Negeri       : 27 orang (90%)
b.    SMP Swasta      :   3 orang (10%)
13. Penyaji
Penyaji sejumlah 6 orang, terdiri dari:
a.    Drs. Bambang Aryawan, M.M (Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Purworejo)
b.    Drs. H Sunaryo, M.Pd. (Pengawas Pendidikan Kabupaten Purworejo)
c.    Nikmah Nurbaity, M.Pd. (Kepala SMA Negeri 5 Purworejo}
d.    Teguh Widodo, M.Pd. (Kepala SMP Negeri 21 Purworejo)
e.    Sutarto, S.Pd. (Kepala SMP Negeri 34 Purworejo)
f.     Budi Wijiarso, S.Pd. (Guru Inti PKn SMP Kabupaten Purworejo)
14. Panitia
Panitia sejumlah 10 orang, terdiri dari:
a.    Penanggung jawab      : Sutarto, S.Pd.
b.    Ketua                              : Budi Wijiarso, S.Pd.
c.    Sekretaris                       : Dra. Margareta Mangesti Yogo Utami
d.    Bendahara                     : Mucholifah, S.Pd.
e.    Anggota              : Budi Siswantoro, S.Pd,     Suparman, S.Pd.
: Heni Yanwati, S.Pd.          Dra. Patniwati
: Supami, S.Pd.                   
: Endang Susilowati, S.Pd.
B.     Rincian Program
Detail program yang akan dilaksanakan:
a.    Pengenalan Kurikulum 2013
b.    Pengembangan Diri: Penyusunan Bahan Ajar
c.    Penulisan Publikasi Ilniah: Penulisan Hasil Penelitian

C.    Jadwal
No.
Pukul
Kegiatan
Penyaji
1.
Hari: Senin, tanggal: 2 September 2013, Pertemuan I

07.30 – 08.15
Pembukaan
Panitia

08.15 – 09.00
Kebijakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

09.00 – 09.45
Pengenalan Kuriulum 2013
Sutarto, S.Pd.

09.45 – 10.00
Istirahat
-

10.00 – 10.45
Konsep Kurikulum 2013
Sutarto, S.Pd.

10.45 – 11.30
Program Implementasi Kurikulum 2013
Sutarto, S.Pd.
2.
Hari: Senin, tanggal: 2 September 2013, Pertemuan II

13.00 – 13.45
Paparan Pengembangan Diri
Sutarto, S.Pd.

13.45 – 14.30
Paparan Pengembangan Diri
Sutarto, S.Pd.

14.30 – 15.15
Paparan Publikasi Ilmiah
Teguh Widodo, M.Pd.

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Paparan Publikasi Ilmiah
Teguh Widodo, M.Pd.

16.15 – 17.00
Paparan Karya Inovatif

Teguh Widodo, M.Pd.

3.
Hari: Senin, tanggal:9 September 2013, Pertemuan III

07.30 – 08.15
Paparan Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

08.15 – 09.00
Identifikasi Masalah Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

09.00 – 09.45
Identifikasi Masalah Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

09.45 – 10.00
Istirahat
-

10.00 – 10.45
Perumusan Masalah Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

10.45 – 11.30
Perumusan Masalah Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd
4.
Hari: Senin, tanggal: 9 September 2013, Pertemuan IV

13.00 – 13.45
Penyusunan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

13.45 – 14.30
Penyusunan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

14.30 – 15.15
Penyusunan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Penyusunan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

16.15 – 17.00
Penyusunan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd
5.
Hari: Senin, tanggal: 16 September 2013, Pertemuan V

07.30 – 08.15
Asistensi dan Penyempurnaan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

08.15 – 09.00
Asistensi dan Penyempurnaan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

09.00 – 09.45
Asistensi dan Penyempurnaan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

09.45 – 10.00
Istirahat
-

10.00 – 10.45
Asistensi dan Penyempurnaan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

10.45 – 11.30
Asistensi dan Penyempurnaan Draf Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd
6.
Hari: Senin, tanggal: 16 September 2013, Pertemuan VI

13.00 – 13.45
Review Draf dan Finalisasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

13.45 – 14.30
Review Draf dan Finalisasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

14.30 – 15.15
Review Draf dan Finalisasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Review Draf dan Finalisasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

16.15 – 17.00
Review Draf dan Finalisasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd
7.
Hari: Senin, tanggal: 23 September 2013, Pertemuan VII

07.30 – 08.15
Presentasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

08.15 – 09.00
Presentasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

09.00 – 09.45
Presentasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

09.45 – 10.00

-

10.00 – 10.45
Presentasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd

10.45 – 11.30
Presentasi Penyusunan Bahan Ajar
Budi Wijiarso, S.Pd
8.
Hari: Senin, tanggal: 23 September 2013, Pertemuan VIII

13.00 – 13.45
Identifikasi Penelitian Tindakan Kelas
Nikmah Nurbaity M.Pd.

13.45 – 14.30
Perumusan masalah Penelitian Tindakan Kelas
Nikmah Nurbaity M.Pd.

14.30 – 15.15
Perumusan masalah Penelitian Tindakan Kelas
Nikmah Nurbaity M.Pd.

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Penyusunan Draf Proposal Peningkatan Karier PTK SMP: Pene-litian Tindakan Kelas
Nikmah Nurbaity M.Pd.

16.15 – 17.00
Penyusunan Draf Proposal Peningkatan Karier PTK SMP: Pene-litian Tindakan Kelas
Nikmah Nurbaity M.Pd.
9.
Hari: Senin, tanggal: 30 September 2013, Pertemuan IX

07.30 – 08.15
Asistensi penyusunan Draf Proposal Pening-katan Karier PTK SMP: Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.

08.15 – 09.00
Asistensi penyusunan Draf Proposal Pening-katan Karier PTK SMP: Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.

09.00 – 09.45
Penyempurnaan Draf Proposal Peningkatan Karier PTK SMP: Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.

09.45 – 10.00
Istirahat
-

10.00 – 10.45
Penyusunan Instrumen
Drs. Sunaryo, M.Pd.

10.45 – 11.30
Asistensi Penyusunan Instrumen
Drs. Sunaryo, M.Pd.
10.
Hari: Senin, tanggal: 30 September 2013, Pertemuan X

13.00 – 13.45
Validasi dan Perbaikan Instrumen
Nikmah Nurbaity M.Pd.

13.45 – 14.30
Validasi dan Perbaikan Instrumen
Nikmah Nurbaity M.Pd.

14.30 – 15.15
Validasi dan Perbaikan Instrumen
Nikmah Nurbaity M.Pd.

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Pengumpulan Data
Nikmah Nurbaity M.Pd.

16.15 – 17.00
Pengumpulan Data
Nikmah Nurbaity M.Pd.
11.
Hari: Senin, tanggal: 7 Oktober 2013, Pertemuan XI

07.30 – 08.15
PengumpulanData
Drs. Sunaryo, M.Pd.

08.15 – 09.00
PengumpulanData
Drs. Sunaryo, M.Pd.

09.00 – 09.45
PengumpulanData
Drs. Sunaryo, M.Pd.

09.45 – 10.00
Istirahat
-

10.00 – 10.45
Entry Data
Drs. Sunaryo, M.Pd.

10.45 – 11.30
Entry Data
Drs. Sunaryo, M.Pd.
12.
Hari: Senin, tanggal: 7 Oktober 2013, Pertemuan XII

13.00 – 13.45
Pengolahan (Analisis dan
I nterpretasi) Data

Nikmah Nurbaity M.Pd.

13.45 – 14.30
Pengolahan (Analisis dan
I nterpretasi) Data
Nikmah Nurbaity M.Pd.

14.30 – 15.15
Pengolahan (Analisis dan
I nterpretasi) Data
Nikmah Nurbaity M.Pd.

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Asistensi Pengolahan (Analisis dan
I nterpretasi) Data
Nikmah Nurbaity M.Pd.

16.15 – 17.00
Asistensi Pengolahan (Analisis dan
I nterpretasi) Data
Nikmah Nurbaity M.Pd.
13.
Hari: Senin, tanggal: 21 Oktober 2013, Pertemuan XIII

07.30 – 08.15
Penyusunan Draf Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

08.15 – 09.00
Penyusunan Draf Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

09.00 – 09.45
Penyusunan Draf Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

09.45 – 10.00
Istirahat
-

10.00 – 10.45
Asistensi Penyusunan Draf Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

10.45 – 11.30
Asistensi Penyusunan Draf Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.
14.
Hari: Senin, tanggal: 21 Oktober 2013, Pertemuan XIV

13.00 – 13.45
Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

13.45 – 14.30
Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

14.30 – 15.15
Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Asistensi Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

16.15 – 17.00
Asistensi Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.
15
Hari: Senin, tanggal: 28 Oktober 2013, Pertemuan XIV

07.30 – 08.15
Bimbingan Perbaikan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

08.15 – 09.00
Bimbingan Perbaikan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

09.00 – 09.45
Bimbingan Perbaikan Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

09.45 – 10.00
Istirahat
-

10.00 – 10.45
Finalisasi Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.

10.45 – 11.30
Finalisasi Laporan Penelitian Tindakan Kelas
Teguh Widodo, M.Pd.
16
Hari: Senin, tanggal: 28 Oktober 2013, Pertemuan XVI

13.00 – 13.45
Asistensi, Finalisasi, dan Presentasi Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.

13.45 – 14.30
Asistensi, Finalisasi, dan Presentasi Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.

14.30 – 15.15
Asistensi, Finalisasi, dan Presentasi Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.

15.15 – 15.30
Istirahat
-

15.30 – 16.15
Asistensi, Finalisasi, dan Presentasi Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.

16.15 – 17.00
Asistensi, Finalisasi, dan Presentasi Penelitian Tindakan Kelas
Drs. Sunaryo, M.Pd.
D.    Rencana Anggaran
No
Uraian Kegiatan
Pengeluaran
 Total
Volume
Satuan
Harga
 (Rp)
Satuan
 Jumlah

1.
Penerimaan






Penerimaan Bantuan Dana Pengembangan Karir PTK Dikdas
-
-
-
 -
 28,000,000

2.     Pengeluaran

a.
 Persiapan
 Sub Total a.
   1,400,000
1)
Persiapan penyusunan proposal
1
kegiatan
rupiah
     50,000
        50,000
2)
Penyusunan proposal
3
kegiatan
rupiah
   300,000
      900,000
3)
Penggandaan proposal
4
bendel
rupiah
   100,000
      400,000
4)
Pengiriman proposal
1
kegiatan
rupiah
     50,000
        50,000
b.   
 Pelaksanaan Kegiatan
 Sub Total b.
 23,800,000
1)
Honorarium  Panitia selama 8 hari
 11,120,000

a)    Penang-gung jawab
8
org*hr
rupiah
     70,000
      560,000

b)    Ketua
8
org*hr
rupiah
     70,000
      560,000

c)    Sekretaris
8
org*hr
rupiah
     55,000
      440,000

d)    Bendahara
8
org*hr
rupiah
     55,000
      440,000

e)    Anggota: 6 orang
48
org*hr
rupiah
     40,000
   1,920,000
2)
Honorarium Penyaji
80
jam
rupiah
     60,000
   4,800,000
3)
Honorarium Peserta: 30 orang
240
org*hr
rupiah
     10,000
   2,400,000
4)
Uang transportasi Pantia selama 8 hari
 3,520,000

a)   Penang-gung jawab
8
org*hr
rupiah
     40,000
      320,000

b)    Ketua
8
org*hr
rupiah
     40,000
      320,000

c)    Sekretaris
8
org*hr
rupiah
     40,000
      320,000

d)    Bendahara
8
org*hr
rupiah
     40,000
      320,000

e)    Anggota: 6 orang
48
org*hr
rupiah
     40,000
   1,920,000
5)
Uang transportasi Penyaji
8
org*hr
rupiah
     40,000
      320,000
6)
Konsumsi selama 8 hari
 8,200,000

a)    Minuman dan makan-an kecil pagi
328
org*hr
rupiah
       6,000
   1,968,000

b)    Makan siang
328
org*hr
rupiah
     13,000
   4,264,000

c)    Minuman dan makan-an kecil sore
328
org*hr
rupiah
       6,000
   1,968,000
7)
Alat dan Bahan
    640,000

a)    ATK
1
kegiatan
rupiah
 140,000
    140,000

b)    Foto copy
1
lembar
rupiah
 200,000
    200,000

c)    Sertifikat / STTPL Penyaji dan Peserta
30
lembar
rupiah
     10,000
      300,000
c.   
Pengendalian dan Penjaminan Mutu
 Sub Total c.
   1,400,000
1)
Monev dari Direktorat P2TK Dikdas
1
kegiatan
rupiah
   600,000
      600,000
2)
Pengendalian & Supervisi dari LPMP Jateng
1
kegiatan
rupiah
   500,000
      500,000
3)
Monev dari Dinas P&K Kabupaten
1
kegiatan
rupiah
   300,000
      300,000
d.   
 Pelaporan
 Sub Total d.
      700,000
1)
Persiapan Penyusunan Laporan
1
kegiatan
rupiah
     50,000
        50,000
2)
Penyusunan Laporan
2
kegiatan
rupiah
   250,000
      500,000
3)
Penggandaan Laporan
4
bendel
rupiah
     25,000
      100,000
4)
Pengiriman Laporan
1
kegiatan
rupiah
     50,000
        50,000
e. 
Publikasi
 Sub Total e.
      700,000
1)
Publikasi hard copy
46
bendel
rupiah
     10,000
      460,000
2)
Publikasi soft copy (CD)
46
keping
rupiah
       5,000
      230,000
3)
Publikasi melalui internet
1
kegiatan
rupiah
     10,000
        10,000
Total Pengeluaran
 28,000,000






BAB IV
PENUTUP

A.     SIMPULAN
Proposal ini diajukan untuk memperoleh dana bantuan peningkatan karier PTK SMP sebesar Rp 28.000.000,- (dua puluh delapan juta rupiah). Bantuan dana itu sangat diperlukan untuk membiayai workshop peningkatan karier guru Pendidikan Kewarganegaraan SMP Negeri/Swasta di Kabupaten Purworejo. Peningkatan karier guru ini akan berdampak pada:
a.    meningkatnya kinerja guru peserta kegiatan ini;
b.    meningkatnya mutu dan kebermaknaan pembelajaran;
c.    meningkatnya mutu dan kebermaknaan pendidikan nasional; dan
d.    meningkatnya mutu dan kebermaknaan pembangunan nasional.

B.     REKOMENDASI
Dana bantuan peningkatan karier PTK SMP melalui MGMP SMP tahun 2013 ini agar segera diberikan tepat pada waktunya, sehingga kegiatannya pun akan terlaksana sesuai dengan waktu yang telah direncanakan dan menghasilkan hasil seperti yang diharapkan.











Lampiran-lampiran: